Babinsa Sambung Makmur Masuk Sekolah Didesa Sosialisasi Senam SKJ Bersama Siswa Sekolah SDN Batu Tanam 

    Babinsa Sambung Makmur Masuk Sekolah Didesa Sosialisasi Senam SKJ Bersama Siswa Sekolah SDN Batu Tanam 
    Babinsa Sambung Makmur Masuk Sekolah Didesa Sosialisasi Senam SKJ Bersama Siswa Sekolah SDN Batu Tanam 

    MARTAPURA - Prajurit Koramil 1006-13/ SM  kembali Masuk Sekolah Didesa dengan melalui Program Sosialisasi penerapan Senam SKJ 88 SDN 3. Batu Tanam Kecamatan Sambung Makmur Kabupaten Banjar.Kamis ( 2/3/23)

    Serma Bambang dan dibantu rekan Babinsa lainnya memimpin senam SKJ 88, diikuti adik - adik dan didampingi para guru SDN Batu Tanam.

    "Iya , menuturkan bahwa Senam pagi merupakan suatu aktifitas fisik yang perlu di lakukan untuk menjaga kebugaran jasmani, gerakan-gerakan senam pagi bermanfaat untuk melatih otot-otot pada tubuh, melancarkan peredaran darah sehingga bisa jadi lebih sehat dan segar.ungkapnya saat memberikan sambutan "

    Senam SKJ 88 sudah ada sejak dulu ditahun 1988 karena perubahan dan perkembangan jaman dan tahun ketahun maka senam ini lama tidak lagi dilakukan.

    Nah melalui program Babinsa Masuk Sekolah Didesa maka kami dari TNI memulai kembali serta mensosialisasikan senam ini kepada adik - adik agar tumbuh kita sehat dan bugar kesehatan terjaga " Ungkap Bambang"

    Sementara staf guru SDN Batu Tanam Ahmad sangat menyambut baik Babinsa Masuk Sekolah salah satunya dengan kembali memberikan materi Senam SKJ yang dahulu tenggelam kini dilakukan kembali.

    Terus terang kami guru disini sudah lupa bahkan tidak hafal lagi gerakan senam SKJ, Alhamdulillah Bapak - bapak TNI Koramil mengingatkan kembali dan ternyata mudah tapi banyak tidak ingat " Ujarnya Nada Seyum.(pendim1006).

    banjar
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Pemerintah Kabupaten Banjar Tetapkan  Siaga...

    Artikel Berikutnya

    Kemampuan Ilmu Prajurit Kodim 1006/Bjr Diuji...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur

    Ikuti Kami